Pertanyaan ini sering terlintas, dikalangan pengguna kartu kredit , tentang apakah haram menggunakan kartu kredit . Pertanyaan ini adalah sama dengan pertanyaan pertanyaan sebelumnya yaitu , apakah haram menyimpan uang di bank , apakah haram menggunakan produk produk perbankan , apakah haram menggunakan uang suami atau istri yang bekerja di bank , apakah haram bekerja di bank ,bukan kah bank menarik riba.
Apakah Haram Menggunakan Kartu Kredit |
Kalau pertanyaan diperluas Apakah Haram Menggunakan Kartu Kredit maka akan timbul pertanyaan yang seperti ini :
- Apakah haram lelaki memakai gelang
- Apakah haram Mendengar lagu
- Apakah haram memakai bbm dan android
- Apakah haram bermain piano
- Apakah haram bermain keyboard
- Apakah haram bekerja di bank swasta atau konvensional
- Apakah haram menggunakan produk asuransi
- Apakah haram memakan daging celeng
- Dan masih banyak lagi
Dari Pertanyaan seperti itu akan timbul lagi pertanyaan dasar , apakah haram menggunakan air pdam yang sumbernya dari air sungai , bukankan air sungai sudah tercemar dengan , kotoran anjing , babi , celeng dll , Dan yang paling sangar lagi apakah bermain hp android atau windows haram karena hp buatan yahudi dan amerika .
Dari pertanyaan yang sebanyak itu akhirnya penulis tidak bisa menjawab , silakan anda jawab sendiri tentang apakah haram menggunakan kartu kredit, menurut hati nurani anda masing masing.
baca juga :
Selamat berkarya , maafkan bila ada salah kata .